Lompat ke isi utama

Berita

Komisi Informasi Prov. Sultra Lakukan Visitasi dan Presentase E-monev KIP Tahun 2023 di Bawaslu Prov. Sultra

Komisi Informasi Prov. Sultra Lakukan Visitasi dan Presentase E-monev KIP Tahun 2023 di Bawaslu Prov. Sultra

Heri menyambut baik kunjungan kerja dariKomisi Informasi Sulawesi Tenggara sebagai bentuk sinergitas antar lembaga sesuai dengan peran, tugas dan fungsinya masing-masing.
Lebih lanjut, Heri menyampaikan bahwa Bawaslu Provinsi Sulawesi Tenggara melalui PPID telah menyelesaikan pengisian kuesioner e-monev dalam kaitannya dengan Pemeringkatan Komisi Informasi Sulawesi Tenggara terkait Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2023. Hal ini tentu sejalan dengan Visi Bawaslu sebagai lembaga pengawas Pemilu yang tepercaya dan jargon "Bawaslu Terbuka, Pemilu Tepercaya".
Tutur Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Tenggara, H. Heri Iskandar saat menerima Kunjungan Kerja Komisi Informasi Sulawesi Tenggara.
Sebagai info pada giat ini telah hadir Komisioner Komisi Informasi Sulawesi Tenggara yang akan memberikan visitasi Komisi Informasi Sulawesi Tenggara dan presentase e-monev Keterbukaan Informasi Publik oleh PPID Bawaslu Provinsi Sulawesi Tenggara.
Turut hadir Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi Bawaslu Provinsi Sulawesi Tenggara, Rezky Olivia Weryana Abunawas pada giat yang di laksanakan paa hari kamis(24 Agurtus 2023) bertempat di aula kantor Bawaslu Sultra.

toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle